Kamis, 29 November 2012

Tips Anak Mau Belajar

Anak yang rajin belajar tentu membuat para bunda menjadi bangga dan merasa berhasil mendidik buah hati. Namun jika anak malas untuk belajar, tentu saja hukuman dan kemarahan bukan solusi yang harus anda berikan. Namun perlu cara lainnya yang membuat anak ingin belajar dengan tips anak mau belajar.

Mother and child drawing together

Sudah palang tentu orang tua haruslah menjadi panutan bagi anak. Anda tidak boleh terlihat santai jika anda berteriak menyuruh anak untuk belajar. Cobalah untuk melihatkan diri anda sedang belajar sesuatu kepada anak seperti membaca buku atau lainnya. Hal tersebut akan mendorong anak ingin belajar.

Rabu, 28 November 2012

Tips Mengajari Anak Cepat Bicara

Sejak dini anak sangat penting untuk belajar bicara dengan memberikan stimulasi balita yang tepat. Mengawasi perkembangan anak berjalan sesuai semestinya merupakan solusi agar anak lebih cepat pintar bicara. Tips anak cepat bicara bisa menjadi solusi agar anak pintar berbicara dengan baik.

tips anak cepat bicara

Biasanya anak berusia 1 tahun lebih sudah bisa belajar mengeksplorasi kata dan melihat objek yang dilihat. Di saat itu anak mulai mampu mengucapkan satu atau dua kata dan mulai bisa belajar bicara dengan menggunakan intonasi yang berbeda untuk mengekspresikan keinginannya.

Di usia ini juga anak mampu belajar membentuk kalimat sederhana dan sangat tertarik untuk menirukan bahasa-bahasa yang ia dengar dari sekelilingnya. Terkadang juga anak sudah tahu namanya sendiri, sering mengoceh, mampu merangkai dua kata menjadi kalimat, dan melakukan perintah sederhana dan hal ini akan lebih sangat baik dengan tips anak cepat bicara.